Generate Database MySQL Menggunakan Faker
Saat membuat aplikasi web tentu nya kita pastinya membutuhkan yang nama nya data dummy atau data palsu untuk melakukan trial and error dan untuk demonstrasi pada program yang kita buat banyak dari kalian pasti nya bertanya-tanya bagaimana cara nya membuat data sebanyak itu tanpa harus memasukan data 1 per 1 pada database.
perkenalkan faker yaitu salah satu libary php yang digunakan untuk men generate data pada data base sehingga kita dapat memasukan data berapa pun banyak nya secara serentak. untuk dapat menggunakan libary ini kalian harus sudah menginstall composer sebagai php despency.
kalian dapat melihat faker pada halaman github https://github.com/fzaninotto/Faker itu adalah salah satu tool yang paling sering digunakan oleh mayoritas programmer dalam membuat data dummy. faker sudah menjadi archive karena penemu nya sudah meninggal dan karya nya menjadi arsip permanen untuk tool generate database.
Mulai Tutorial Generate Database
Dokumentasi faker cukup jelas namun bagi yang belum paham kalian bisa ikuti tutorial saya kali ini.
persiapkan software
- xampp (sebagai webserver database)
- code editor (bisa apasaja notepad++, atom, sublime, vs-code, dll)
- dbms (software seperti heidi-sql, mysql, sql-workbench, postgre-sql dll) kalo gak mau ribet bisa juga pake bawaan xampp yaitu phpmyadmin
sebelum lanjut ngoding jangan lupa nyalakan xampp nya dulu ya nanti bingung lagi gak jalan padahal lupa web server nya belum nyala hehe.
buat dulu struktur database nya beri nama database data-penduduk lalu buat table penduduk selesai buat kolom sesuai nama dan tipe data serperti di bawah ini.
persiapan selesai lanjut ke bagian utama yaitu membuat kode php untuk generate database.
masuk ke folder htdocs yang ada pada xampp lalu buat folder generate-data-penduduk atau namai saja sesuai dengan yang kamu inginkan lalu masuk ke folder yang sudah kamu buat tadi
ketikan composer require fzaninotto/faker
lalu tunggu sampai loading nya selesai setelah itu sudah mari kita ke tahap selanjutnya yaitu mengode script php yang akan kita gunakan buat file baru bernama index.php lalu masukan script di bawah ini.
setelah selesai ketikan localhost pada browser kamu lalu pilih folder generate-data-penduduk tadi selesai file sudah ter generate kamu bisa lihat langsung data yang berhasil kamu generate tadi.
setelah kamu klik hanya akan ada tampilan kosong namun kode yang kamu tulis tadi sudah di eksekusi sehingga data sebanyak 50 orang sudah dibuat dan tampilan saat sudah kamu klik akan tampil seperti di bawah.
hasil nya bisa kamu lihat langsung di phpmyadmin atau pun menggunakan dbms heidisql seperti saya dan tampilan nya akan terlihat seperti di bawah ini.
Penjelasan Singkat
Pada saat kamu mengklik folder generate-data-penduduk file index.php otomatis akan dijalankan dan pada saat di klik kita hanya akan mendapat tampilan kosong namun perlu kamu ketahui xampp secara otomatis menjalankan file index.php tadi dan langsung membuat data secara otomatis dan kamu bisa cek hasil nya lewat phpmyadmin atau DBMS kesukaan kalian.
itu tadi adalah cara mudah tentang bagaimana cara membuat data dummy dengan cepat serta akurat sesuai keinginan kalian bagaimana bagus gak penjelasan saya kali ini 😁.
Posting Komentar untuk "Generate Database MySQL Menggunakan Faker"